Jumat, 27 Januari 2012

FOR MY LONGDISTANCE FRIENDSHIP

HAI SAUDARA-SAUDARA SEBANGSA DAN SETANAH AIR !


kali ini saya ingin bercerita tentang suka dukanya sahabatan JARAK JAUH . bahasa gaulnya sahabatan INTERLOKAL atau bahasa jepangnya LONG DISTANCE FRIENDSHIP.

istilah ini bukanlah istilah semata tapi banyak mata. sebelum saya nyampah lebih banyak saya mau nampilin foto saya sama sahabat saya yang gila juga sama kayak saya , cekidot :D


haa . itulahh saya SUCI SANDI WACHYUNI dengan sahabat saya DIEN PRABARINI..

kami udah beratus-ratus tahun sahabatan tapi cuma 2 tahun bisa menikmati jalan-jalan bersama.
klo pacaran jarak jauh mah udah biasa tapi kalo kami berdua menjalani sahabatan jarak jauh

tidak bisa dipungkiri saudara-saudara! saya sendiri cukup sedih terkadang sulitnya sekedar berceloteh ria karena ruang, jarak dan waktu yang memisahkan
di waktu kami sedih dan butuh teman curhat
tidak ada kehangatan pelukan
ataupun sekedar lelucon konyol buat nyengir

saya sedang berperang di kota metropolitan sedangkan dia di kota nun jauh disana hehehe
terpencil pokoknya. hahaha

yaa . bagaimanapun dia adalah sahabat yang paling saya sayangi dan saya cintai  saudara-saudara!!

intensitas komunikasi sahabatan jarak jauh yang terjalin jauh dibawah intensitas komunikasi pacaran jarak jauh
tapi apapun yang terjadi kami akan selalu menjaga hubungan baik ini sampai seterusnya
semoga kami bisa sedikit meluangkan waktu untuk sekedar mengirim pesan singkat maupun berbicara pendek di line telepon di sela-sela kesibukan yang tidak bisa kami tolerir
mungkin saat ini sahabat belum banyak berarti di kehidupan anda saudara-saudara !!
tapi nanti ketika anda sedang sendirian dan membutuhkan seseorang untuk membuat dirimu bangkit, hanyalah sahabat sejatimu yang akan membantumu
janganlah menjadi sebuah beban untuk sekedar memberi kabar, tapi anggaplah anda sedang menyiram bunga yang anda tanam di kebun anda
komunikasi itu ibarat air bagi tanaman
jika anda tak pernah menyiram bunga persahabatan dengan air komunikasi maka bunga itu akan layu dan mati
dan semua itu bersifat IRREVERSIBLE

tapi sebaliknya ketika anda menyiraminya dengan teratur maka bunga-bunga persahabatan akan semakin mekar dan menimbulkan bunga-bunga yang baru membuat seisi taman dan kebunmu semerbak mewangi



Jadi apapun alasannya. saya dan dia harus tetep BE THE BEST FRIEND FOREVER N EVER !!

untuk dia, DIEN PRABARINI :)

3 komentar:

  1. cieee ... smp 10 jadi saksi ya ci :) :DD

    BalasHapus
  2. @manda : iya nda. u're my bestfriend too :* :* cium2mpebasah

    @vivi : iyaa u're my bestfriend too :****

    BalasHapus